Materi Lengkap Kalkulasi Grafika Kelas X [PDF+PPT]

Materi Lengkap Kalkulasi Grafika Kelas X [PDF+PPT]Kalkulasi grafika adalah perhitungan biaya bahan persiapan grafika mulai pemilihan kertas, film, pelat serta tinta, dilanjutkan dengan desain produk dan sampai ke tahap cetak.

Untuk siapa materi kalkulasi grafika ini ?

Nah jika kalian seorang guru, modul yang akan saya bagikan ini sangat cocok sebagai bahan ajar karena sudah sesuai KI KD untuk K13 Revisi 2017. Untuk materi Kalkulasi grafika ada pada kelas X SMK yang mengambil jurusan desain grafika, beberapa hal materi ini berkaitan dengan pengenalan alat dan bahan cetak, perencanaan biaya, syarat dan tugas, serta bagaimana caranya melakukan perencanaan biaya secara menyuluruh dari awal persiapan sampai dengan hasil cetak atau barang jadi.

Baca juga : Materi Lengkap PLIP Kelas X

Fungsi mempelajari Kalkulasi Grafika?

Salah satu fungsi yang terlihat adalah untuk melakukan perencanaan biaya, dari proses awal sampai proses cetak. Karena melalui proses yang panjang makanya tidak heran dari awal saja sudah ada biaya yang nampak, belum lagi kena desain, semakin susah desain yang di inginkan pemesan maka semakin mahal juga duit yang dikeluarkan.

Fungsi kalkulasi di percetakan :
  1. Menentukan harga jual jasa grafika yang dihasilkan
  2. Mengantisipasi permintaan harga pasar
  3. Mengetahui biaya pembuatan suatu barang cetakan
  4. Mengetahui tingkat produktifitas dan keuntungan perusahaan
Fungsi Kalkulasi bagi pelanggan :
  1. Keperluan perencaan anggaran biaya cetak
  2. Mengetahui biaya cetak yang harus dikeluarkan oleh perusahaan
  3. Mengantisipasi biaya cetak pada periode mendatang

Download Materi Kalkulasi Grafika Kelas X

Dibawah ini merupakan materi dari power point yang sudah dipecah sesuai dengan bab-bab yang ada pada KI KD mata pelajaran kalkulasi grafika.

  1. Memahami bentuk dan klasifikasi perusahaan : Download
  2. Menerapkan alur proses produksi barang cetakan : Download
  3. Memahami bahan baku dan bahan pendukung produk cetak pada pra cetak, cetak, dan purna cetak : Download
  4. Memahami jenis, ukuran dan kecepatan mesin untuk acuan perhitungan produk cetak : Download
  5. Menganalisis harga bahan baku dan pendukung yang berlaku di pasaran : Download
  6. Menganalisis biaya penyusutan mesin : Download
  7. Menganalisis perkiraan biaya pokok berbagai barang cetakan : Download
  8. Menganalisis perkiraan biaya pokok cetak buku : Download
  9. Menganalisis perkiraan harga jual berbagai barang cetakan : Download

Nah itu sekilas mengenai pelajaran atau mapel kalkulasi grafika, semoga bermanfaat ya teman-teman semua, jika ada pertanyaan, silahkan komentar dibawah.

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *